A.Ilmu secara bahasa (lughawi)
kata i-lm termasuk yang berkaitan dengan a'lam (dunia), dalam pengamatan rosenthal terdapat 750kali pengulangan. menempati urutan ketiga sesudah kata allah dan rabb yang diulang masing masing sebanyak 2800 dan 950kali. semua itu memiliki makna tanda, petunjuk, atau indikasi yang dengan nya sesuatu atau seseorang ; kognisi atau label; ciri ciri indikasi tanda.
B. Ilmu secara istilah (istilahi)
-ilmu perspektif barat
Ilmu sebagaimana didefenisikan oxford english dictionary memiliki tiga pengertian yaitu
1.informasi dan kecakapan yang diperoleh melalui pengalaman atau pendidikan
2.keseluruhan dari apa yang diketahui
3.kesadaran atau kebiasaan yang didapat melalui pengalaman akan suatu fakta atau keadaan.
selain problem definisi yang bermasalah tersebut,di barat secara umum membagtilah ilmu ke dalam dua istilah teknis,yaitu science dan knowledge
C. Ilmu Perspektif Islam
Beragam definisi ilmu telah dikemukakan oleh para ulama islam,
1. Muhammad ibn shalih al-utsmaini,dalam al ushul min ushul al fiqh mendefininisikan bahwa yang dimaksud denganilmu adalah mengetahui sesuatu sesuai dengan apa adanya (yakni sesuai dengan sebenar nya ) dengan pasti. beliau berkata;
'mengetahui sesuatu sesuatu sesuai dengan apa adanya (yakni sesuai dengan sebenarnya )'

ADS HERE !!!